Manfaat E-commerce Dalam Kehidupan Sehari-hari

- Redaksi

Saturday, 26 August 2023 - 09:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi E-commerce

Swarawarta.co.id – E-commerce seringkali disebut sebagai tempat jual beli barang atau jasa secara online. Melalui situs e-commerce, Anda bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari dengan mudah. Bahkan metode pembayaran di e-commerce bisa dipilih sesuai dengan keinginan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

4 Manfaat E-commerce Secara Umum

Kehadiran e-commerce tentu memberikan banyak manfaat bagi manusia. Hal inilah yang membuat banyak masyarakat menyukai e-commerce. Terlebih e-commerce memiliki jenis yang beragam. Berikut manfaat e-commerce secara umum, yakni:

1. Proses Jual Beli Lebih Cepat

Saat menggunakan e-commerce untuk menjual ataupun membeli produk, otomatis Anda bisa melakukannya dengan mudah. Menariknya lagi, proses pembelian barang atau penjualan barang cukup mudah.

Baca Juga :  Jokowi Minta Maaf, Pak Hasto : Jangan Minta Maaf tapi Tangung Jawab

E-commerce terbagi menjadi beberapa jenis mulai dari shopee, lazada, Bukalapak dan lain sebagainya. Anda bisa memilih e-commerce sesuai dengan keinginan. Hanya dengan mengetikkan barang yang diinginkan, maka Anda bisa langsung membelinya.

2. Biaya Lebih Rendah

Apabila menjual atau membeli barang secara offline, tentu Anda harus mengeluarkan biaya yang lebih. Namun, hal ini tidak terjadi saat Anda menggunakan e-commerce. Sebab biaya jual produk secara online jauh lebih murah.

Selain itu, membeli produk melalui e-commerce juga memiliki biaya yang rendah. Bahkan Anda juga berkesempatan untuk mendapatkan potongan harga di momen-momen tertentu. Alasan inilah yang membuat e-commerce semakin populer.

3. Jangkauan Lebih Luas

Melalui e-commerce, Anda bisa menjual barang ke seluruh pelosok dengan mudah. Sebab e-commerce dapat dijangkau oleh semua orang, dari berbagai wilayah. Terlebih jangkauan dari e-commerce cukup luas.

Baca Juga :  Mahasiswa Pelayaran Asal Bali Tewas di Jakarta Usai dipukul Senior

Karena jangkauannya yang luas, membuat e-commerce sering menjadi pilihan banyak orang ketika dalam situasi genting. Terlebih barang yang tersedia di e-commerce cukup lengkap sehingga bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan.

4. Buka Selama 24 Jam

Ketika mendirikan toko secara offline, maka Anda hanya bisa membuka toko selama beberapa jam saja. Meskipun tak jarang banyak orang yang buka toko selama 24 jam. Namun, biaya operasionalnya tentu akan semakin mahal.

Akan tetapi, saat menggunakan e-commerce Anda bisa membuka toko selama 24 jam. Terlebih e-commerce juga dilengkapi fitur bot yang memudahkan penjual dalam menjawab pertanyaan pembeli.

Berbagai macam manfaat di atas, bisa Anda dapatkan dengan mudah saat menggunakan e-commerce. Namun, pastikan bahwa Anda telah mengunduh salah satu aplikasi e-commerce.

Baca Juga :  Putri Candrawati Dapat Remisi Khusus Hari Natal, Begini Penjelasannya!

Pewarta: Dwi Synta
Editor: Galih Sandy
COPYRIGHT © Swarawarta

Berita Terkait

Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar
Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan
Praperadilan Tom Lembong Berlangsung: Tidak Dijelaskan Apa Masalahnya
Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online
Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum
Oppo Find X8 Pro: Mengusung AI Sebagai Daya Tarik Utama dan Teknologi Kamera Inovatif
Eks Komandan Kodim Makassar Tersandung Kasus Perselingkuhan: Profil dan Fakta Letkol Inf Lizardo Gumay

Berita Terkait

Thursday, 21 November 2024 - 17:11 WIB

Penjualan iPhone di China Anjlok, Huawei Sukses Pikat Konsumen dengan Diskon Besar

Thursday, 21 November 2024 - 17:07 WIB

Dugaan Penyalahgunaan Dana BOS di SMK PGRI 2 Ponorogo, Kejaksaan Sita 10 Kendaraan

Thursday, 21 November 2024 - 16:53 WIB

Makin Merebak, Bareskrim Tetapkan 734 Orang jadi Tersangka dalam 619 Kasus Judi Online

Thursday, 21 November 2024 - 16:51 WIB

Shin Tae-yong Panggil Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick untuk ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024

Thursday, 21 November 2024 - 16:48 WIB

Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus: Momen Sederhana yang Sah di Mata Agama dan Hukum

Berita Terbaru